Minggu, 10 Februari 2013
Amerika Serikat
Amerika Serikat adalah sebuah negara yang terletak di kawasan Amerika Utara. Amerika Serikat merupakan negara Multietnis dan Multikultural, yang disebabkan oleh masuknya para imigran dari seluruh dunia. Amerika Serikat memiliki empat iklim, yaitu Iklim Darat, Iklim Subtropis, Iklim Laut Sedang dan Iklim Gurun. Amerika Serikat merupakan negara terluas ketiga setelah Rusia dan Kanada.
Nama Negara : Amerika Serikat.
Ibu Kota : Washington DC.
Mata Uang : $ Dollar.
Lagu Kebangsaan : The Star Spangled Banner.
Kemerdekaan : 4 Juli 1776.
Bahasa Resmi : Bahasa Inggris.
Semboyan / Motto : In God We Trust ( Kepada Tuhan Kami Percaya ).
Luas Wilayah : 9.826.675 km2
Batas Wilayah
Utara : Kanada.
Selatan : Meksiko.
Timur : Samudra Atlantik.
Barat : Samudra Pasifik.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar